Auto Debet dengan Kartu Kredit
Auto Debet dengan Kartu Kredit
- Pastikan Kartu kredit Anda berlogo Visa, Master, BCA Card, dan JCB
- Jika ada perubahan masa berlaku kartu kredit Anda , maka Anda perlu info dan update ke Allianz. Atau melalui eAZy Connect, ini diperlukan agar pendebetan kartu kredit Anda tetap dapat berhasil dilakukan
• Catatan : Auto debet dapat dilakukan untuk Polis atas nama : Diri sendiri, suami / istri, Orang tua, Anak.
Auto Debet Melalui Rekening Tabungan
Auto Debet melalui rekening tabungan
Pembayaran dengan auto debet rekening tabungan hanya dapat dilakukan melalui :
- Bank BCA
- Bank Mandiri
- Bank BRI
- Bank BNI
- Bank BSI
Tata cara Auto Debet melalui rekening tabungan / kartu kredit :
- Nasabah mengisi surat kuasa auto debet rekening / kartu kredit yang telah ditentukan dengan melampirkan foto copy KTP & buku rekening / kartu kredit.
- Untuk mendapatkan formulir surat kuasa pendebitan rekening tabungan / kartu kredit dapat menghubungi Customer Service Allianz.
Catatan : Untuk premi lanjutan pastikan sebelum mengisi form surat kuasa auto debet rekening pastikan anda sudah mengisi form perubahan non financial. Form ini dapat Anda peroleh di Customer Service Allianz Center